Mengamuk Bersama Persib, Thom Haye Akui Masih Sakit Hati soal Kegagalan Timnas Indonesia
Mengamuk Bersama Persib, Thom Haye Akui Masih Sakit Hati soal Kegagalan Timnas Indonesia

Mengamuk Bersama Persib, Thom Haye Akui Masih Sakit Hati atas Kegagalan Timnas Indonesia

FIFA WORLD CUP 2026 - Situs Bandar Bola Resmi Piala Dunia 2026

FIPNEWS.ORG – Kemenangan Persib Bandung atas PSBS Biak di pekan ke-9 Super League 2025/2026 tak lepas dari stabilitas yang dibawa Thom Haye di lini tengah.

Bermain di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (17/10), Persib sukses membawa pulang tiga poin berharga setelah menang 0-3. Hasil ini mengembalikan momentum positif skuat Maung Bandung.

Tak hanya itu, kemenangan ini juga mendongkrak posisi Persib ke peringkat ketiga dalam papan klasemen sementara.

Penguasaan lini tengah oleh Haye dan Marc Klok menjadi kunci sukses tim mengontrol jalannya pertandingan.

Usai laga, Haye berbagi tentang betapa beratnya pekan yang dia lalui, menyusul kegagalan Timnas Indonesia di kualifikasi Piala Dunia 2026.

“Ini sangat sulit. Hasilnya sungguh menyakitkan karena kami hampir saja mencapai level tertinggi,” tuturnya kepada FIPNEWS.ORG.

Meski begitu, dia dan para pemain timnas lainnya di Persib menyadari bahwa mereka harus segera move on. Kemenangan atas PSBS menjadi bukti awal bahwa mereka bisa kembali fokus.

“Di sisi lain, menurut saya cara terbaik adalah langsung terjun ke lapangan dan bermain. Itu yang saya lakukan,” jelas Haye.

Dedikasinya berbuah manis dengan gelar Man of the Match. Haye menegaskan bahwa konsistensi adalah kunci untuk menghadapi rangkaian kompetisi, termasuk ACL 2.

“Pesan untuk diri saya, nikmati saja permainan ini. Lupakan semua beban dan tampilkan yang terbaik,” pungkasnya.

FIFA WORLD CUP 2026 - Situs Bandar Bola Resmi Piala Dunia 2026
FIFA WORLD CUP 2026 - Situs Bandar Bola Resmi Piala Dunia 2026